PT. Dewi Pengayom Bangsa
Perusahaan kami telah menempatkan Pekerja Migran Indonesia ke luar negeri baik pada sektor Formal maupun Informal sejak tahun 2006
Tentang Kami
Kenapa 10,000+ orang percaya dengan kita ?
Kami memandang setiap calon karyawan sebagai individu berharga yang berhak mendapatkan masa depan cerah. Pemberdayaan dan pelatihan bagi setiap tenaga kerja merupakan salah satu kunci untuk mendapatkan kualitas terbaik untuk mencapai kesuksesan. Saat ini perusahaan telah mendapatkan penghargaan sebagai Perusahaan Pelayanan Migran Indonesia terbaik se-Jawa Tengah oleh Gubernur. Penghargaan tersebut diberikan dua tahun berturut-turut, yakni pada tahun 2015 dan 2016.